News Ticker

Menu

Fitur Baru TammamBlog


Assalamualaikum sobat TammamBlog ? Bagi Anda yang biasa mampir kesini pasti agag terkejut dengan perubahan tampilan dari TammamBlog, tapi sebenarnya TammamBlog tidak hanya berubah tampilan lhoh, melainkan juga dengan fitur-fitur baru pada blog ini. Mau tahu fitur apa saja itu ? Baca ulasan berikut yah ! :)
  1. HOT Post !


    Coba deh Anda perhatikan pada bagian paling atas di halaman TammamBlog, maka Anda akan melihat tulisan yang silih berganti, tulisan tersebut merupakan link menuju post-post terbaru TammamBlog.
  2. Social Button


    Jangan lupa untuk LIKE atau follow social network TammamBlog
  3. Navigasi Baru


    Yup, navigasi TammamBlog juga baru nih. Anda bisa menuju ke halaman yang Anda suka dengan lebih mudah.
  4. Pencarian yang lebih cepat dan stylish


    Ketika Anda mencari dikotak pencarian, Anda tidak akan dibawa kehalaman tertentu. Hasil pencarian akan langsung muncul seketika dihalaman itu juga.
  5. Slider yang menampilkan post TammamBlog secara acak


    Dengan tampilan slider yang lebih nyaman dipandang akan memudahkan Anda untuk mencari apa yang menarik untuk Anda
  6. Widget Sidebar Baru


    Anda bisa melihat post populer. komentar terbaru, atau pun daftar post TammamBlog dalam satu tempat
  7. Tampilan Post


    Anda bisa dengan mudah mengubah tampilan post dalam bentuk kotak maupun list.
  8. Emoticon pada Komentar


    Kini Anda juga bisa mengekspresikan emoticon di kotak koementar. Cukup dengan memasukkan karakter/kode yang sesuai dengan emoticon tersebut
  9. Polling


    Salurkan pendapat Anda melalui polling

Kurang lebih itulah fitur-fitur baru TammamBlog, dan masih ada lagi yang tentu saja tidak bisa disebutkan semuanya. Jika Anda berkenan, silahakn berikan penilaian atau pendapat Anda di kotak komentar berikut ! See you Next Post !

Share This:

Gusti Tammam

Blogger paling malas !
Terimakasih sudah berkunjung di blog Saya, sebelumnya maaf jika blog ini terkesan berantakan. Seperti yang Saya bilang, Saya blogger yang malas. Namun Saya masih punya harapan, semoga tulisan-tulisan Saya ini bisa bermanfaat untuk Anda para pengunjung.

No Comment to " Fitur Baru TammamBlog "

Sampaikan pendapat atau pertanyaan Anda di kotak komentar berikut

  • To add an Emoticons Show Icons
  • To add code Use [pre]code here[/pre]
  • To add an Image Use [img]IMAGE-URL-HERE[/img]
  • To add Youtube video just paste a video link like http://www.youtube.com/watch?v=0x_gnfpL3RM